Cemilan termurah, Hanya 3 bahan saja | Lumpia Mini Coklat by : Dapur Mom's Qom
Cemilan termurah, Hanya 3 bahan saja | Lumpia Mini Coklat
by : Dapur Mom's Qom
Pada hari ini, saya akan membagikan resep cemilan yang cocok untuk lebaran. Yang hanya menggunakan 3 bahan saja.
Nah, seperti gambar diatas. cemilan yang akan saya buat. Cemilan ini namanya Lumpia mini coklat. Rasanya sangat renyah dan enak pastinya.
Penasaran apa saja bahan-bahan yang harus disedikan dan bagaimana cara membuatnya.
Tapi Sebelum lanjut ke bahan-bahanya, Jangan lupa untuk follow yah dan jangan lupa juga untuk like dan Share.
Bahan-bahan :
Kulit pangsit (Untuk berapa banyaknya, tergantung selera mom dirumah)
2 bungkus Choco chips
1 Butir telur
Langkah :
1. Langkah pertama, potong terlebih dahulu kulit pangsitnya menjadi 4 bagian sepeti ini.
8. Pertama, panasakan terlebih dahulu minyak goreng. Ketika sudah mulai panas, tinggal kita masukkan saja kulit pangsit dan choco chips yang sudah menjadi satu tadi.